Rabu, 21 Februari 2024

Tafsir Al Ikhlas Ayat 1 - 4

Tafsir Al Ikhlas (Ikhlas)

 Surah ke-112. 4 ayat. Makkiyah


 

 بِسْمِ اللَّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيمِ 

Dengan menyebut nama Allah Yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang. 

1

قُلْ هُوَ اللّٰهُ اَحَدٌۚ 

Qul huwallāhu aḥad(un). 

Katakanlah (Nabi Muhammad), “Dialah Allah Yang Maha Esa.

2

 اَللّٰهُ الصَّمَدُۚ 

Allāhuṣ-ṣamad(u). 

Allah tempat meminta segala sesuatu.

3

 لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُوْلَدْۙ 

Lam yalid wa lam yūlad. 

Dia tidak beranak dan tidak pula diperanakkan

4

 وَلَمْ يَكُنْ لَّهٗ كُفُوًا اَحَدٌ ࣖ 

Wa lam yakul lahū kufuwan aḥad(un). 

serta tidak ada sesuatu pun yang setara dengan-Nya.”


Mudah - mudahan artikel ini menambah keIMANAN kita bersama, disajikan dalam seputar AL QUR'AN, AYAT, Tafsir Al Ikhlas, Jika Anda ingin membaca artikel lain tersaji dalam ;


Bacalah juga :



Kesimpulan ;

Demikian uraian singkat artikel tentang Tafsir Al Ikhlas Ayat 1 - 4
Semoga bermamfaat dan menambah wawasan keImanan serta berpikir Cerdas, nantikan informasi Update
by Spiritual Medicine

Blog Post

Related Post

Bacalah float

Bacalah yang menarik

Back to Top

Cari Artikel

Arsip Blog